Cara Menghilangkan Quick Properties AutoCAD

Quick Properties adalah kotak dialog yang sering muncul ketika kita memilih object seperti line, circle, polyline dll. Bagi sebagian orang sangat bermanfaat karena disana kita bisa mengatur layer, warna atau color, linetype dll. Namun untuk sebagian orang sangat tidak bermanfaat karena itu membuat laptop atau PC kita menjadi lemot. Nah untuk itu saya akan memberikan tips cara menghilangkan dan memunculkan Quick Properties.

Caranya sebagai berikut:

1. Klik atau pilih line, circle, polyline dll.

2. Maka Quick Properties akan muncul secara otomatis.

3. Klik kanan di bagian "kiri atau kanan kotak dialog"

4. Klik "Settings"


5. Hilangkan "Centang yang dalam kotak merah"
6. Klik "Ok"
Done

Note: Jika ingin lebih cepat anda bisa menggunakan cara cepat dengan cara ketik "OS" atau OSNAP lalu ikuti langkah ke 4 langsung.

Komentar